Kebutuhan akan tempat tinggal merupakan hal yang mendasar bagi setiap manusia setelah terpenuhinya pangan dan sandang, yang pastinya manusia akan memenuhi kebutuhan dasar terlebih dahulu daripada yang lainnya sebagai pelengkap. Meskipun begitu pemenuhan akan tempat tinggal tidak bisa disepelekan begitu saja karena juga akan menentukan kesejahteraan dan tingkat kehidupan individu maupun sebuah keluarga dengan tetap…